Cara Mudah Ajukan Pinjaman Uang di Aplikasi DANA 2024

- 22 Mei 2024, 20:11 WIB
 Cara Mudah Ajukan Pinjaman Uang di Aplikasi DANA
Cara Mudah Ajukan Pinjaman Uang di Aplikasi DANA /Twitter

Peminjam harus berusia minimal 21 tahun. Pengajuan dari pengguna di bawah usia ini tidak akan diproses.

Baca Juga: Cara Dapat Saldo DANA Gratis: Klaim Saldo Rp 100.000 pada 20 Mei 2024!

4. Dokumen KTP dan NPWP

Sertakan KTP dan NPWP Anda saat mengajukan pinjaman sebagai syarat administrasi.

Panduan Mengajukan Pinjaman di DANA

1. Masuk ke Aplikasi DANA

Buka aplikasi DANA dan login menggunakan email atau nomor HP yang terdaftar.

2. Pilih Menu Pinjaman DANA Rupiah

Setelah login, pilih menu "Pinjaman DANA Rupiah" dan klik "Pinjaman".

Baca Juga: SELAMAT Kamu Sukses Dapatkan Saldo DANA Gratis Rp 100 Ribu 20 Mei, Hanya Klik Link Berikut

3. Isi Formulir Pengajuan

Halaman:

Editor: Romaryo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini