Tabel Angsuran Kredit Kredit Kendaraan Bermotor Bank Mandiri Mei 2024

- 30 April 2024, 21:00 WIB
Tabel Angsuran Kredit Kredit Kendaraan Bermotor Bank Mandiri Mei 2024
Tabel Angsuran Kredit Kredit Kendaraan Bermotor Bank Mandiri Mei 2024 /ist

JABEJABE | Mandiri KKB adalah kredit kendaraan bermotor (KKB) bank mandiri yang diberikan secara perseorangan untuk pembelian kendaraan, baik kendaraan baru ataupun bekas, dan pemenuhan kebutuhan konsumtif lainnya.

Fitur Mandiri KKB

1. Mandiri KKB Reguler

Pembiayaan untuk pembelian kendaraan baik baru ataupun bekas. Jenis kendaraan yang dapat dibiayai adalah mobil penumpang, mobil niaga dan motor.

2. Mandiri KKB Multiguna

Pembiayaan untuk pemenuhan kebutuhan konsumtif dengan agunan kendaraan milik Nasabah atau pasangan. Jenis agunan kendaraan adalah mobil penumpang dan motor.

Baca Juga: Panduan Lengkap KUR Mandiri 2024: Solusi Keuangan untuk Pengembangan Bisnis

Suku Bunga

Untuk pembelian mobil berjenis penumpang:

1 tahun = 2,95%
2 tahun = 3,45%
3 tahun = 3,70%
4 tahun = 4,20%
5 tahun = 6,75%

Untuk pembelian mobil berjenis niaga:

Halaman:

Editor: Subrata


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini