Syarat dan Ketentuan Baru Pengajuan KUR Mikro BRI: Pinjaman Rp 10-Rp 50 Juta Tanpa Agunan

- 7 April 2024, 14:10 WIB
Syarat dan Ketentuan Baru Pengajuan KUR Mikro BRI: Pinjaman Rp 10-Rp 50 Juta Tanpa Agunan
Syarat dan Ketentuan Baru Pengajuan KUR Mikro BRI: Pinjaman Rp 10-Rp 50 Juta Tanpa Agunan /ist

JABEJABE.CO | Syarat dan Ketentuan Baru Pengajuan KUR Mikro BRI: Pinjaman Rp 10-Rp 50 Juta Tanpa Agunan.

PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk atau lebih dikenal sebagai Bank BRI tetap menjadi pilihan utama bagi pelaku Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) untuk mendapatkan pinjaman.

Tahun 2024 ini, Bank BRI masih menawarkan beragam jenis pinjaman melalui program KUR BRI, terdiri dari KUR Mikro, KUR Kecil, dan KUR TKI. Masing-masing memiliki keuntungan dan ketentuan yang berbeda.

Baca Juga: Tips Terbaik! Begini Cara Berhasil Mendapatkan KUR BRI dengan Suku Bunga Terendah di Bulan April 2024

Syarat dan Ketentuan Baru Pengajuan KUR Mikro BRI: Pinjaman Rp 10-Rp 50 Juta Tanpa Agunan
Syarat dan Ketentuan Baru Pengajuan KUR Mikro BRI: Pinjaman Rp 10-Rp 50 Juta Tanpa Agunan ist

Kehadiran KUR BRI 2024 diharapkan dapat memberikan dukungan signifikan bagi para pengusaha kecil dan menengah, bahkan bisa menjadi kesempatan emas bagi mereka untuk mengembangkan bisnis.

Proses pengajuan KUR BRI 2024 tidaklah rumit. Bagi mereka yang membutuhkan modal untuk mengembangkan usaha, memilih jenis pinjaman yang sesuai adalah langkah awal yang tepat.

Syarat dan Ketentuan Terbaru Pengajuan KUR Mikro BRI: Pinjaman Rp 10-Rp 50 Juta

Bank BRI menawarkan tiga varian KUR, di antaranya adalah KUR Mikro dengan plafon hingga Rp50 juta, suku bunga 6 persen, dan tenor maksimal 3 tahun.

Berikut adalah jenis KUR BRI 2024:

Halaman:

Editor: Subrata


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini